Skip to main content
Pose Syahrini Kala di Hawai Langsung Tuai Perhatian, Istri Reino Barack Beraksi Gegara Es Tebu

Pose Syahrini Kala di Hawai Langsung Tuai Perhatian, Istri Reino Barack Beraksi Gegara Es Tebu

Pose Syahrini Kala di Hawai Langsung Tuai Perhatian, Istri Reino Barack Beraksi Gegara Es Tebu

Masih dalam susana berbulan madu dengan Reino Barack, Syahrini beraksi membeli es tebu ketika mengunjungi Pulau Hawaii.

Ulah Syahrini ini menjadi bahasan fanbasenya di media sosial instagram.

Penyanyi 39 tahun tersebut duduk berpose di bebatuan seraya sambil memandang warung es tebu di hadapannya.

Gaya berpakaian Incess yang tetap cetar selalu ditonjolkan. Memakai pakaian bernuansa hitam dan putih lengkap dengan menjijing tas mahalnya serta topi yang menghiasi kepala dia.

Minum air tebu memang banyak khasiatnya, selain bisa melepas dahaga, es tebu hijau ini juga bisa memiliki beragam manfaat yang terkandung.

Akun instagram @official.syrb mengunggah foto kala Syahrini jajan es tebu di Hawaii.

“@hawaiiancanejuice 

Ada yg suka minum air tebu ga disini? Suka beli yg diperas pakai alat gini atau yg diisep2 pake gigi ? 

Halaman Selanjutnya

Happy weekend guys

#syahreino Till Jannah, “ terang admin @official.syrb dalam caption, dikutip Banjarmasinpost.co.id dari IG @official.syrb, Sabtu (11/12/2021).

Syahrini dan Reino Barack diketahui masih melanjutkan libur panjang akhir tahunnya. Setelah mengunjungi New York dan Colorado, kini mereka bertandang ke Hawaii.

Bulan madu ini menjadi momen yang dinantikan fansnya, menunggu hadirnya buah hati atau momongan dari Syahrini dan Reino Barack.

Sontak foto tersebut mendapatkan komentar beragam dari para penggemar setia pasangan Syahrini dan Reino Barack.

Setiap aksi yang dilakukan Syahrini dan Reino Barack memang menjadi buah bibir netizen.

@srisudart***** : Aku suka min sedap & segar

@kartawiria_nuralivaanas***** : Yg diperes pernah beli cuma sekali yobain abis itu dah gak mau beli Karna kalau tebu gak di mix ama buah jadi kaya minum air kobokan kalau menurut ku

@rajni_***** : Enak sih .suka aja .malah lebih suka ....dpotong aja tebunya ..trs diisep2...kremus2...legit...tp kadang .....Abis itu sakit gigi ..wkwkk

Manfaat Air Tebu

Air tebu yang manis dan dingin bisa menjadi minuman terbaik untuk menyegarkan diri pada cuaca yang terik.

Tak hanya melegakan kerongkongan, kandungan air tebu terdiri atas vitamin hingga mineral yang memberikan manfaat bagi tubuh Anda.

Melansir dari berbagai sumber, berikut beberapa khasiat yang bisa Anda dapatkan dari mengonsumsi air tebu.

1. Merawat kesehatan kulit

Air tebu mengandung asam glikolat, salah satu antioksidan yang melindungi kulit dari kerusakan akibat radikal bebas.

Berkat khasiat ini, konsumsi air tebu diyakini membantu mengatasi radang, memperbaiki tampilan kulit, dan mengurangi tanda penuaan.

2. Menjaga kepadatan tulang

Mineral seperti kalsium, fosfor, dan magnesium pada air tebu merupakan komponen penting yang membantu memperkuat tulang.

Dengan tulang yang padat dan kuat, Anda akan lebih terlindung dari risiko pengeroposan tulang atau osteoporosis.

3. Menambah energi

Tebu mengandung glukosa dan berbagai mineral. Glukosa adalah sumber energi bagi tubuh yang utama.

Sementara itu, mineral membantu proses perubahan glukosa menjadi energi serta mendorong laju metabolisme.

4. Jerawat dan merawat kulit

Minum air tebu secara rutin bisa membantu menghilangkan jerawat serta membuat kulit tampak lebih bersih.

Selain itu, air tebu juga bisa mengeluarkan racun dalam tubuh bila diminum secara rutin.

5. Mencegah mual untuk ibu hamil

Mengonsumsi segelas jus tebu segar dicampur dengan sedikit jahe terbukti sangat efektif dalam mencegah mual di pagi hari (morning sikcness).

6. Membantu menjaga berat badan ibu hamil tetap terkendali

Salah satu kekhawatiran paling umum di antara wanita hamil adalah peningkatan berat badan berlebih.

Tebu mengandung polifenol yang membantu mempercepat laju metabolisme membantu menjaga kenaikan berat badan selama kehamilan.

Halaman Awal